Berita Crypto Terupdate Hari Ini


Memahami Bitcoin Lightning Network

Bitcoin Lightning Network (LN) adalah solusi atas masalah skalabilitas yang dihadapi oleh Blockchain Bitcoin sejak awal ia diperkenalkan pada tahun 2008/2009. Kita tahu sendiri agar satu transaksi di Blockchain Bitcoin bisa dikonfirmasi perlu waktu 30-60 menit. Itulah waktu yang diperlukan agar Bitcoin bisa diterima alias dikirimkan. Satoshi Nakamoto beralasan, dan itu diamini oleh kaum penghayat Bitcoin, rentang waktu itu agar transaksi Bitcoin lebih aman. Read more…

Block Reward Halving Litecoin Sudah Dekat, Agustus 2019

Pengurangan imbalan pada blok aset kripto atau yang lazim dikenal dengan Block Reward Halving (BRH) memegang peranan penting dalam siklus pasar aset kripto. BRH memang dirancang sedemikian rupa pada blockchain yang menganut algoritma konsensus Proof-of-Work (PoW). Tujuannya adalah agar laju inflasi nilai aset kripto dapat ditekan, sembari meningkatkan harganya di pasar, jikalau laju pembelian stabil atau lebih. Read more…

Aset Kripto di Mata Investor Besar

Pada periode 2015-2017, kenaikan harga Bitcoin dan sejumlah aset kripto lainnya, termasuk Ether (ETH) berbeda dengan tren naik aset kripto sejak Desember 2018 hingga hari ini. Pada periode 2015-2017 praktis kenaikannya didorong oleh kalangan ritel. Dengan kata lain, pembelian dalam jumlah besar datang dari kalangan individu atau sekelompok individu. Memang aset kripto adalah kelas aset yang sangat spekulatif, tetapi aman diminati, karena memberikan return yang tinggi. Read more…

Bitcoin Hampir Rp200 Juta, Perteguh Keyakinanmu

Bitcoin yang naik hingga Rp199.800.000 pada pukul 02.00 WIB hari ini, Rabu, 27 Juni 2019, memang mencengangkan bagi sebagian pihak. Tetapi tidak bagi mereka “kaum penghayat Bitcoin dan teknologi blockchain”. Bitcoin memang telah diprediksi banyak pihak, termasuk Triv sendiri, sebagai kelas aset baru yang sangat memukau. Read more…

Millennial Jadi Penyebab Meningkatnya Harga Bitcoin

Mata uang elektronik bitcoin masih agak asing di Indonesia. Tapi, kalangan tertentu sangat paham mengenai bitcoin ini. Apalagi bagi para gamer. Transaksi jual beli di dalam game, menggunakan mata uang elektronik tersebut. Layaknya sebuah mata uang asli. Harga bitcoin bisa meningkat setiap harinya. Bisa mencapai belasan ribu dolar per kepingnya. Rupanya, dibalik meningkatnya harga bitcoin, ada peran dari kalangan milennial. Read more…

BTC Tembus US$10 Ribu, Ini Kata CEO Triv

Bitcoin (BTC) akhirnya tiba di level psikologisnya, yakni US$10 ribu (Rp141,2 juta) pada pagi hari ini, Sabtu, 22 Juni 2019. Dibandingkan petang kemarin, 21 Juni 2019, Bitcoin berotot di Rp137 juta (US$9.700). Dengan demikian, terhitung sejak awal tahun 2019, Bitcoin melejit hingga 166,7 persen! dengan kapitalisasi pasar menjadi US$177,8 miliar. Read more…

Rp138 Juta, Bitcoin Tak Terbendung

Tepat pukul 17.44 WIB hari ini, Jumat, 21 Juni 2019, Harga Bitcoin sentuh harga tertinggi terbarunya, US$9.800 (Rp138 juta). Dengan demikian Bitcoin sukses mencerminkan harga Bitcoin pada 27 November 2017, beberapa pekan sebelum Bitcoin melejit ke US$19 ribu pada 16 Desember 2017. Read more…

Menyikapi Mata Uang Libra Buatan Facebook

Sulit untuk tak menyikapi soal mata uang kripto Libra yang dibuat oleh Facebook-Libra Association, sebab ia sejatinya berdampak global. Ada yang curiga sistem Libra adalah perpanjangan strategi bisnis Facebook berikut segala macam produknya. Namun, di sisi lain itu adalah pembuktian bahwa teknologi blockchain, yang awalnya diterapkan di Bitcoin, sangatlah berguna. Di titik inilah pula mungkin Mark Zuckerberg menjawab pertanyaan ini: seberapa besar adopsi teknologi blockchain. Ya, Facebook dengan lebih dari miliar penggunanya! Read more…