Berita Crypto Terupdate Hari Ini


Bitcoin dan Ketegangan Baru AS-Tiongkok

Amerika Serikat (AS) dan Tiongkok merekam ketegangan baru, setelah Tiongkok memberlakukan undang-undang keamanan khusus di Hong Kong sejak kemarin, 29 Mei 2020. Harga Bitcoin agak terpicu oleh peristiwa itu dan berhasil naik hingga US$9.500.

Read more…

Jejak Bitcoin John McAfee, GHOST yang Terkini

Jejak Bitcoin John McAfee (lahir 18 September 1945) kali pertama bergema pada tahun 2016. Sejak saat itu hingga sekarang dia kerap bersuara, memprediksi harga Bitcoin. Bahkan saat ini dia sedang “ngebut” dengan proyek aset kripto terbarunya, GHOST. McAfee memang sosok yang sarat kontroversi, termasuk keterlibatannya “membunuh” tetangganya sendiri di Amerika Serikat.

Read more…

Kiat Trading Bitcoin di Kala Krisis

Di tengah krisis ekonomi bolehlah bersedih. Tetapi, sekaligus boleh melihat peluang mendapatkan cuan. Salah satunya ada trading Bitcoin. Harga Bitcoin masih termasuk murah, jika dibandingkan dengan Juni 2019 lalu. Kelak di masa depan, setelah Halving, Bitcoin berpotensi naik besar. Nah, apa saja kiat trading Bitcoin di kala krisis ini? Simak ya!

Read more…