Bitcoin $600 Milyar Ramalan JPMorgan
JPMorgan, bank raksasa multinasional asal AS meramalkan bahwa permintaan investor terhadap Bitcoin bisa mencapai $600 milyar di masa depan.
Read more…JPMorgan, bank raksasa multinasional asal AS meramalkan bahwa permintaan investor terhadap Bitcoin bisa mencapai $600 milyar di masa depan.
Read more…Tahun 2020 tercatat sebagai tahun yang penting bagi Bitcoin dan pasar aset kripto secara umum. Pasalnya, di tahun inilah harga Bitcoin naik tahta kembali, karena berhasil mencetak rekor harga tertinggi baru. Penyebabnya tentu saja berkat sejumlah investor tradisional raksasa yang masuk ke pasar kelas aset baru ini. Mereka punya modal besar. Siapa sajakah?
Read more…MicroStrategy, perusahaan publik asal Amerika Serikat (AS) tak berhenti berinvestasi di Bitcoin (BTC). Kali ini mereka membeli 2.574 BTC dengan total nilai setara US$50 juta (Rp707 miliar dengan kurs hari ini). Total kepemilikan adalah 40.824 BTC senilai US$475 juta (Rp6,7 triliun, dengan kurs IDR/USD saat ini).
Read more…Spotify sepertinya bersiap memakai stablecoin Libra pada tahun 2021, setelah pihaknya secara resmi mengumumkan lowongan kerja baru demi menggenjot pengembangan sistem pembayaran baru di platform-nya.
Read more…Langkah pertama (phase 0) menuju Ethereum 2.0 kini sudah bernilai lebih dari $500 juta atau setara dengan Rp7 triliun. Lebih dari 853.184 ETH ter-lock di deposit contract hingga tahun 2022 (phase 1,5). Inikah pencipta sentimen positif, karena adanya tahanan pasokan ETH di pasar?
Read more…Proyek Libra yang diinisiasi oleh Facebook dikabarkan akan meluncurkan stablecoin bernilai dolar AS pada Januari 2021.
Read more…Luar biasa! Bitcoin akhirnya terbang ke langit tingkat US19.000 (lebih dari 270 juta) pada 24 November 2020 petang. Raja Aset Kripto itu menjadi cermin bagi manusia Bumi ini tentang aset bernilai, ketika dolar terkapar dan emas kian lemas. Tertorehlah sejarah baru.
Read more…Secara global, berdasarkan data di Coinmarketcap, dalam 24 jam terakhir harga aset kripto Ether (ETH) naik lebih dari 5,84 persen di kisaran Rp8,2 juta. Selama sepekan saja, sudah cuan 29,24 persen. Pasar diperkirakan membidik Rp9,4 juta per ETH. Mungkinkah?
Read more…Menarik meninjau sekejap soal kinerja Litecoin (LTC) selama tahun 2020 ini. Dalam rentang pendek, selama 7 hari terakhir, aset kripto itu mampu tumbuh 33 persen mengalahkan 9 aset kripto berkapitalisasi besar lain, termasuk Bitcoin (BTC) dan Ether (ETH).
Read more…Tak seperti tahun-tahun sebelumnya, hanya di tahun 2020 inilah—mudah-mudahan terus berlanjut —perusahaan publik mulai terbuka soal aset kripto dan secara khusus, benar-benar berinvestasi di Bitcoin demi melawan inflasi uang fiat. Perusahaan besar lainnya menyarankan dan menegaskan pentingnya investasi di Bitcoin. Inilah energi baru aset kripto dan itu dimulai pada tahun 2020 ini, di tahun ke-11: sebuah babak baru yang tak mudah kita acuhkan.
Read more…