Category: Crypto Hari Ini


Ada AT&T di Blockchain

“Blockchain is more that Bitcoin”. Kalimat berukuran huruf tebal itu tertera di website AT&T, perusahaan telekomunikasi dan media terbesar di Amerika Serikat. Kalimat itu tidaklah mengejutkan, karena perusahaan itu sejak Februari 2018 sudah mengabarkan kepada dunia keterlibatannya di teknologi blockchain. Hanya saja kemarin mereka mengumumkan secara resmi layanan blockchain mereka, yakni AT&T Solution sudah bisa dinikmati para pelanggan. Memang bukan AT&T sendiri yang menyiapkan infrastrukturnya, tetapi bermitra dengan IBM dan Microsoft, yang kedua-duanya telah terlebih dahulu memiliki fasilitas blockchain yang lengkap. Read more…

Stablecoin ala Maker

Jargon stablecoin semakin mencuat ke permukaan ketika perusahaan pemodalan Andreessen Horowitz dikabarkan menggelontorkan dana sebesar US$300 juta dalam bentuk pembelian token Maker (MKR) besutan startup Maker. Asal tahu saja, perusahaan itu bukannya abal-abal, tetapi malang melintah berinvestasi di perusahaan yang bernilai tinggi, seperti Facebook. Read more…

Pesan di Dalam Botol

Just a castaway an island lost at sea. Another lonely day with no one here but me. More loneliness than any man could bear. Rescue me before I fall into despair. ~Message in the Bottle, The Police. Read more…

Demi “Stabilitas” Negeri Tiongkok

Apapun ceritanya, Tiongkok bermain drama yang secara jelas bikin gamang komunitas kripto dengan kebijakannya terhadap isu-isu terkait blockchain-kripto. Dengan jargon lebih aneh: “blockchain bukanlah bitcoin”, praktik kripto di negeri itu dibatasi. Read more…

Blockchain dan Model Baru Know Your Customer (KYC)

Mempercanggih konsep Know Your Customer alias KYC adalah satu dari sekian banyak faedah yang ditawarkan teknologi blockchain bagi industri keuangan. Fungsi distributed ledger yang menyimpan data riwayat transaksi nasabah, kini semakin kerap diujicobakan pada sistem KYC. Read more…

Nasib eSports di Tangan Blockchain

Pembayaran adalah aspek sentral dalam blockchain. Aspek itu ditegaskan dengan kripto/token/coin sebagai imbalan (reward) di dalamnya sistemnya, sebagai jasa bagi simpul jaringan yang mengamankan transaksi pembayaran tersebut. Terkait dengan industri eSports alias olahraga elektronik, blockchain dan kripto akan tetap mengambil peran sentral itu, sembari merangkul aspek lain, misalnya DgameApp atau Aplikasi Game Desentralistik. Read more…

StableCoin Ala Gemini

Tak dinyana Si Kembar Winklevoss mengumumkan mereka telah membuat stablecoin sendiri, yakni USG alias Gemini Dollar sebagai pesaing berat USDT. Langkah tokoh besar di balik bursa kripto Gemini itu kian memicu kontroversi, apakah memang konsep stablecoin seksi untuk jangka panjang, mengingat dolar AS yang sekarang sedang kuat-kuatnya, bukan tidak mungkin ambrol. Read more…

Kripto Abal-abal dan Kumbang Goreng

Sekali peristiwa, seorang pegiat kripto berbagi kisahnya kepada kami. Belum lama ini ia berkesempatan hadir dalam sebuah “pertemuan blockchain” di sebuah kota di Pulau Sumatera. Singkat cerita, ia larut dalam sebuah perbincangan singkat nan menarik dengan beberapa orang lain yang hadir di acara itu. Read more…

Dinamika Awal Mobil Blockchain

Sekiranya ini dikatakan “langkah latah”, ya sah-sah saja. Tapi nyatanya bisnis kendaraan bermotor kian bersekutu dengan kripto. Pada 5 September lalu, Tilman Fertitta pemilik konglomerasi terbesar di Amerika Serikat (AS), mengumumkan, bahwa perusahaan distributor mobil mewahnya, yakni Post Oak Motor Cars menerima pembayaran dengan Bitcoin dan BitcoinCash. Kini warga di negara manapun di dunia yang “berkripto tebal”, melalui payment processor Bitpay bisa membeli Rolls-Royce, Bentley dan Bugatti. Read more…